Mincing knife adalah jenis pisau berukuran besar yang digunakan untuk mencincang daging hingga halus. Memiliki badan pisau berukuran besar dan melengkung dengan dua buah pegangan di sisinya, pisau cacah ini menghasilkan cacahan daging yang halus sebagai bahan dasar pembuatan bakso atau daging burger. 8. Carving knife
